Pendaftaran PMB  |  Sister  |  Perpustakaan  |  E-Learning  |  Sentra HKI  |  Jurnal Ilkes  |  Webmail 

Peringatan Hari Bidan Nasional
Kegiatan Peringatan Hari Bidan Nasional setiap tahun selalu di selenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Program Studi D3 Kebidanan. Kegiatan ini di adakan untuk memberikan apresiasi yang luar biasa kepada para bidan atas kerja ikhlas nya selama ini sebagai garda terdepan dalam membantu meningkatkan derajat kesehatan ibu dan anak di Indonesia. Peringatan Hari bidan yang diselenggarakan kali […]

Kegiatan Peringatan Hari Bidan Nasional setiap tahun selalu di selenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Program Studi D3 Kebidanan. Kegiatan ini di adakan untuk memberikan apresiasi yang luar biasa kepada para bidan atas kerja ikhlas nya selama ini sebagai garda terdepan dalam membantu meningkatkan derajat kesehatan ibu dan anak di Indonesia.

Peringatan Hari bidan yang diselenggarakan kali ini, memiliki berbagai kegiatan yang lebih bervariatif seperti perlombaan-perlombaan bagi mahasiswa serta kegiatan unggulan yaitu pemilihan icon bidan dari mahasiswa D3 Kebidanan. Kegiatan Peringatan hari bidan diawali dengan pembukaan oleh Ketua STIKES dan Kaprodi D3 Kebidanan dengan melakukan pemotongan tumpeng dan pelepasan balon sebagai tanda dimulai nya kegiatan.

Pemotongan Tumpeng
Pelepasan Balon sebagai tada dimulainya acara.
Senam Pagi